Cara Paling Mudah Daftar Lomba KSM 2019 Secara Online


Cara Paling Mudah Daftar Lomba KSM 2019 Secara Onlineinfosekolah87.com, pada waktu yang lalu saya di hubungi teman saya, beliau ada di bagian tata usaha di sebuah madrasah. Beliau bertanya bagaimana cara mendaftar lomba KSM 2019 secara online? Mungkin pertanyaan ini mewakili semua madrasah yang ingin mendaftarkan anak didiknya untuk mengikuti lomba KSM 2019 ini karena pendaftarannya harus lewat online tida bisa datang langsung ke Kemenag jika proses pendafaran secara online belum di lalui.
Cara Paling Mudah Daftar Lomba KSM 2019 Secara Online

Untuk itu pada postingan kali ini akan berbagi Cara Paling Mudah Daftar KSM 2019 Secara Online, mungkin cara ini sama pada tahun sebelumnya tetapi tidak masalah, postingan tentang Cara Paling Mudah Daftar KSM 2019 Secara Online bisa merefres ingatan kita untuk mendaftar lomba KSM 2019.


Langsung saja silahkan simak Cara Paling Mudah Daftar KSM 2019 Secara Online:
1.     Pertama buka Official Website Kompetisi Sains Madrasah 2019 yang beralamat di https://ksm.kemenag.go.id/
2.    Lalu klik tombol "Buat Akun" pada pilhan yang ada
3.    Setelah itu akan terbuka form pendaftaran
4.    Lalu tulis NPSN atau NSM marasah/sekolah
5.    Selanjutnya Klik tombol "Cek Data"
6.    INGAT : Jika NPSN/NSM benar maka pada kolom Nama Madrasah/Sekolah akan tersisi otomatis
7.    Pilih Jenjang Madrasah/Seklolah sesuai dengan yang akan didaftarkan
8.    Ketikkan nomor telpon madrasah/sekolah yang bisa dihubungi
9.    Ketikkakn email madrasah/sekolah yang masih aktif
10. Selanjutnya klik tombol "Next"
11. Isikan Password yang diinginkan (buat password yang mudah diingat)
12. Ulangi lagi mengisikan password pada kolom selanjutnya
13. Terakhir klik "Next"
14. Lengkapi data alamat sekolah/madrasah yang meliputi provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa
15. Jika sudah, klik "Lakukan Pendaftaran"
16. Jika registrasi akun KSM berhasil, maka akan terbuka dasbor KSM 2019

Demikianlah tutorial Cara Paling Mudah Daftar KSM 2019 SecaraOnline silahkan dipraktekan secara pelan-pelan semoga berhasil

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel